Deretan Wisata di Papua yang Wajib Kamu Kunjungi

 

Papua merupakan salah satu provinsi di Indonesia dengan wilayah yang sangat luas. Pulau inibahkan menyimpan banyak sekali hewan-hewan langkah, seperti Capybara. Posisi wilayah yang strategis membuat provinsi di juluki Bumi Cendrawasih. Selain sumber daya alam yang melimpah, tempat wisata Papua juga pesonanya yang sangat luar biasa.

Berikut ini informasi tentang wisata Papua yang wajib untuk di kunjungi.

1.    Danau Sentani

    Danau sentani adalah wisata Papua yang berada di Raja Ampat dan menjadi yang tersohor di Jayapura. Danau Sentani memiliki 22 pulau yang tersebar di sekitar danaunya.Di sini kamu bisa melakukan berbagai kegiatan, seperti berenang, memancing, menyantap kuliner, hingga berkeliling danau dengan menyewa perahu yang telah disediakan. Bisa juga menyaksikan langsung aksi tarian khas Papua.

2. Air Terjun Wafsarak

Panorama air terjun setinggi 10 meter ini seperti tempat pelepas penat di tengah hutan yang asri. Suara deras air terjun pun bisa didengar dari pinggir jalan karena lokasinya yang mudah diakses.

Air di kolam air terjun sangat jernih sehingga cocok untuk berenang dan bermain air bersama anak-anak. Kalau bawa rombongan keluarga, berkunjung ke lokasi wisata ini adalah pilihan yang wajib anda kunjungi.

3.    Lembah Baliem

Jayawijaya adalah gunung tertinggi di Indonesia. Nah, kalau pernah mampir ke pegunungan ini, wajib juga ke Lembah Baliem, yang berjarak 27 km dari Kota Wamena, Papua. Di lembah yang luasnya mencapai 1.600 km2 tersebut, terdapat 3 suku utama yang menempati, yaitu Suku Dani, Yali, dan Lani.

Selain udara yang sejuk dan panorama asri yang bikin segar mata, daya tarik destinasi ini adalah rumah tradisional serta kebudayaan yang kental di antara masyarakat suku aslinya. Bahkan, ada festival budaya yang terkenal di sini, yaitu Festival Lembah Baliem.

4.    Raja Ampat

Pesona keindahan Raja Ampat adalah terpopuler. Tempat wisata yang menarik mata pengunjung baik dari Indonesia maupun mancanegara. Karena daerah yang terdiri dari gugus-gugus pulau kecil dan besar, terbentang sangat elok dengan keindahannya.

Di tempat ini memiliki ragam kekayaan biota laut yang bisa dinikmati saat menyelam. Air yang sangat jernih, membuat jarak pandang saat menyelam sangat ideal. Disini kamu bisa melakukan trekking di setiap pulau-pulau yang ada,  agar tidak tersesat bisa menggunakan jasa pemand

5. Taman Nasional Teluk Cenderawasih

Taman Wisata Cendrawaasih menjadi kawasan konservasi laut terbesar juga terluas di Indonesia. Daerah wisata ini cocok untuk diving. Di perairan ini, memiliki beragama flora dan fauna bawah laut yang sangat indah. menariknya tempat ini di jadikan sebagai pusat penelitian hiu paus yang dilakukan pemerintah dalam dan luar negeri.

Itulah  Deretan Wisata di Papua yang Wajib Kamu Kunjung. Semoga bermanfaat.

Comments

Popular Posts